Untuk mendapatkan hasil cetak dengan kualitas terbaik pada idcard printer Zebra P330i / P430i Anda, lakukan upgrade firmware terbaru dari zebra.com. Dengan melakukan hal ini maka printer Anda akan secara otomatis melakukan Kalibrasi terhadap supplies ribbon original dari zebra.
Langkah – langkah Upgrade firmware pada Zebra P330i / P430i :
- Cari firmware pada http://www.zebra.com/.
- Download firmware di Driver and Downloads.
- Pilih Printer yang akan di upgrade.
- Setelah firmware didownload, anda masuk ke driver Zebra.
- Pilih properties.
- Klik device settings.
- Pilih F/W Download
- Kemudian masukan hasil download pada upgrade firmware (pastikan pada saat mengupgrade, printer harus dalam keadaan tetap hidup/menyala)
- Klik OK/Start untuk mengupgrade.