Kartu Mifare 1K S50 – Printer Kartu | ID Card Printer
Friday, 24 March, 2023
Kartu Mifare 1K S50

Kartu Mifare 1K S50 adalah kartu yang memiliki chip yang dapat digunakan untuk memproses sesuatu maupun menyimpan data. Chip tersebut dapat diprogram sehingga kita bisa membuat aplikasi yang berjalan di kartu. Kartu mifare ini berbahan PVC polos putih dengan dimensi CR80 yang mempunyai memori penyimpanan sebesar  1K dan menggunakan frekuensi  13,56 Mhz serta bisa dilakukan proses baca dan tulis pada kartu

Contoh penggunaan kartu mifare classic 1k adalah untuk kartu identitas dan kartu mahasiswa (kartu dapat menyimpan nama, alamat dan identitas pribadi  lainnnya sampai foto dan informasi sidik jari). Juga bisa untuk kartu member – dompet elektronik (ada nilai rupiah di dalam kartu).

Kartu Mifare 1K S50 bisa dicetak di berbagai merk printer id card, dengan permukaan dan pemotongan kartu dari tepi ketepi yang halus, bersih sehingga printhead pada ID Card Printer jadi awet dan terhindar dari scrath.

Cetak Kartu Mifare 1k S50 preprinted bisa di jasakan ke kami dengan sistem cetak offset dan digital printing. Cetak full color bolak-balik atau cuman satu sisi saja. Bisa juga ditambah dengan personalisasi barcode, text dan lain-lain. Untuk masalah harga tergantung jumlah kartu mifare yang akan dicetak. Segera kontak customer service kami untuk mendapatkan harga terbaik.

Fitur Kartu Mifare 1K S50 :

  • Warna Putih Polos Dua Sisi
  • Permukaan Kartu yang Halus dan Bersih
  • Pemotongan Katu Tepi ke Tepi yang Halus
  • Memiliki chip didalam kartu

Spesifikasi Kartu Mifare 1K S50 :

  • Material Kartu Mifare 1K S50                   : PVC
  • Size Kartu Mifare 1K S50                         : CR80 (86,5mm X 54mm) standard credit card size
  • Memory Kartu Mifare 1K S50                   : 1K bytes EEPROM
  • Frekuensi Kartu Mifare 1K S50                  : Mifare 13.56 Mhz Standard ISO/IEC 14443A
  • Jarak Baca Kartu Mifare 1K S50               : hingga 10 cm
  • Ketahanan Data Kartu Mifare 1K S50        : 10 tahun lebih
  • Ketahanan Kartu Kartu Mifare 1K S50       : 100.000 proses penulisan
  • Kecepatan Transfer Kartu Mifare 1K S50  : 106 Kbit/sec
  • Embbeded Antena
  • Price                      : Call tergantung Qty

Kartu Mifare 1K S50 ini kompatibel dan sangat cocok untuk dipakai ke semua jenis printer seperti fargo, datacard, zebra, evolis, hiti, pointman dan lain-lain. Dapatkan Kartu Mifare yang asli di PrinterKartu.Com. Semua kebutuhan kartu mifare tersedia lengkap dengan harga yang murah.Untuk pilihan kartu mifare yang tepat dan terbaik gunakan Kartu Mifare 1K S50.

Related Article

8 Comments

Taufiq 19/11/2015 at 12:54

Mohon informasi untuk pemesanan preprinted kartu untuk 1000 pcs.. . Sekaligus recommendasi printer nya.. . Terimakasih

    admin 20/11/2015 at 08:43

    Dear Taufiq,

    Kami akan kirimkan informasi detailnya melalui email anda.
    Terima kasih telah berkunjung ke website kami.

    Salam Hormat,
    Admin PrinterKartu.Com

Ivan 01/01/2017 at 15:10

Mohon informasinya harga utk pemesanan 10.000pcs kartu…sekalian stocknya ada apa tdk..makasih

    admin 02/01/2017 at 08:45

    Dear Ivan,

    Kami akan kirimkan informasi detailnya melalui email anda.
    Untuk informasi lebih lanjut anda dapat juga menghubungi Hotline kami, 031-8052 559 | 031-99 031 448
    Terima kasih telah berkunjung ke website kami.

    Salam Hormat,
    Admin PrinterKartu.Com

zein 16/03/2017 at 21:54

Mohon informasi untuk pemesanan preprinted kartu untuk 1000 pcs.. . Sekaligus recommendasi printer nya.. . Terimakasih

    admin 17/03/2017 at 09:09

    Dear Zein,

    Kami akan kirimkan informasi detailnya melalui email anda.
    Untuk informasi lebih lanjut anda juga dapat menghubungi Hotline kami, 031-8052 559
    Terima kasih telah berkunjung ke website kami.

    Salam Hormat,
    Admin PrinterKartu.Com

gama 09/05/2019 at 15:30

untuk pemeblian 250 kartu harga berapa ..??

    admin 11/05/2019 at 11:31

    Dear Gama,

    Kami akan kirimkan informasi detailnya melalui email anda.
    Atau anda bisa langsung menghubungi Hotline kami 031-8052 559 atau Whatsapp kami, 082.257.607.888.
    Terima kasih telah berkunjung ke website kami.

    Salam Hormat,
    Admin PrinterKartu.Com

Leave a Comment

Time limit is exhausted. Please reload CAPTCHA.